
Bunda...............
Kasih sayangmu sangat tulus ku rasakan
Dirimu seperti kapas yang begitu lembut
Slalu setia mendengar keluh kesahku
Bunda.............
Dirimu tak pernah mengeluh sakit
Slalu tegar menghadapi anak - anakmu
Di saat kami kesakitan engkau senantiasa melindungi kami
Airmata yang menetes di pipimu
Sangat Berharga untuk kami
maafkan kami anak - anakmu
yang tak pernah bisa membalas jasa
aljannah...
BalasHapussurgaku ada di kaki MU IBU
ALJANNAH...
BalasHapusSURGAKU ADA DI KAKI MU IBU